Month: September 2018
454 PNS Sleman Terima SK Kenaikan Pangkat
SLEMAN- BKPP Sleman menyampaikan SK Kenaikan Pangkat Periode 1 Oktober 2018 pada hari Kamis, 27 September 2018 di Aula BIMA Lantai 3 BKPP Sleman. SK Kenaikan Pangkat bagi 454 PNS golongan III/d kebawah disampaikan oleh Kepala Bidang Mutasi BKPP Sleman, Wiyato Widodo, S.Sos, MAP, kepada kepala SKPD masing-masing PNS yang naik pangkat.
5 Formasi Jabatan Terbesar Penerimaan CPNS Pemerintah Kabupaten Sleman Tahun 2018
Sleman – Alokasi tambahan CPNS Pemerintah Kabupaten Sleman Tahun 2018 sejumlah 628 orang merupakan yang terbesar di antara kabupaten/kota wilayah provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. Walaupun sudah memperoleh alokasi yang terbanyak dibandingkan kabupaten/kota lain tetapi jumlah tersebut apabila dibandingkan dengan jumlah kebutuhan masih kurang.
29 Formasi Dokter Spesialis dibuka dalam Penerimaan CPNS Pemerintah Kabupaten Sleman Tahun 2018
Sleman – Pemerintah Kabupaten Sleman senantiasa konsisten dalam upaya meningkatkan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Konsistensi ini direalisasikan dalam bentuk besarnya alokasi CPNS untuk tenaga kesehatan, yaitu sebesar 234 orang atau 37% dari total formasi CPNS.
Kunjungan dari Sekretariat Dewan Pengurus KORPRI Kota Bandar Lampung
BKPP Kabupaten Sleman menerima kunjungan dari Sekretariat Dewan Pengurus KORPRI Kota Bandar Lampung, Selasa (25/9/2018). Rombongan terdiri dari Kasubbag Olahraga, Seni, Budaya, Mental dan Rohani; Kasubbag Umum dan Kerjasama; Kasubbag Usaha, Bantuan Hukum dan Sosial, beserta staf.
Pemda Sleman Mengalokasikan 20 Formasi Khusus Bagi Lulusan Terbaik/ Cumlaude
Sleman – Dalam penerimaan CPNS tahun 2018 Pemda Sleman mengalokasikan formasi khusus bagi Putra/Putri lulusan terbaik Perguruan Tinggi dan Program Studi yang terakreditasi A/Unggul diberbagai disiplin ilmu sejumlah 20 orang.
Rincian alokasi jabatan formasi khusus Cumlaude sebagai berikut: