PENGUMUMAN
NOMOR : 800/618/BKD
Berdasarkan Surat Keputusan Kepala Badan Kepegawaian Daerah Nomor 800/610/BKD tanggal 17 April 2014 tentang Peserta yang Dinyatakan Lulus Tes Psikologi Seleksi Calon Peserta Diklat Calon Pengawas Sekolah, dengan ini kami umumkan daftar peserta seleksi yang dinyatakan lulus tes psikologi sebagaimana terlampir.
Be the first to comment